Fadli Rigani Pastikan Juara Region Setelah Juara di Race 1 Final Motoprix Tasikmalaya

Fadli Rigani Pastikan Juara Region Setelah Juara di Race 1 Final Motoprix Tasikmalaya

Fadli Rigani sukses menjadi juara di Race 1 putaran final Kejurnas Motoprix Region B yang berlangsung di sirkuit Bukit Peusar, Tasikmalaya, Jawa Barat akhir pekan ini. Dengan hasil tersebut, pembalap Kawahara Police Enjoy DNA Pirelli Racetech Sixty Racing itu sudah dipastikan menjadi juara region di kategori MP1 (Expert). Meskipun masih menyisakan satu Race lagi, namun…

Read More
Davide Tardozzi Yakin Bisa Menangani Pecco dan Marquez Dengan Baik!

Davide Tardozzi Yakin Bisa Menangani Pecco dan Marquez Dengan Baik!

Marc Marquez sudah menjadi pilihan Ducati untuk menemani Francesco Bagnaia dua tahun ke depan. Keputusan yang banyak membuat perbincangan. Khususnya bagaimana reaksi Pecco dengan rekan barunya ini. Nah, manager tim Davide Tardozzi mengakui kalau mereka berdua tidak akan ada masalah. Walaupun kita tahu, Pecco adalah murid Rossi yang merupakan rival Marquez beberapa tahun lalu. Apakah…

Read More
Terlalu Kasar! Francesco Bagnaia Minta Maaf Kepada Alex Marquez

Terlalu Kasar! Francesco Bagnaia Minta Maaf Kepada Alex Marquez

Insiden MotoGP Aragon antara Francesco Bagnaia dan Alex Marquez masih terus menjadi perbincangan. Keduanya terlibat tabrakan dan punya pandangan masing-masing. Namun jelang MotoGP Misano pekan ini, sang juara bertahan mengawali sesi pers dengan permintaan maaf kepada adik Marc Marquez itu. Bukan karena dirinya mengaku salah, namun sebab ucapannya terlalu kasar. Yup, Pecco sendiri begitu kesal dengan…

Read More
Hadirkan 3 Wildcard di AP250 ARRC Mandalika, Ternyata Yamaha Indonesia Punya Misi Khusus

Hadirkan 3 Wildcard di AP250 ARRC Mandalika, Ternyata Yamaha Indonesia Punya Misi Khusus

Pada kesempatan menjadi tuan rumah gelaran ronde 4 FIM Asia Road Racing Championship (ARRC)di Mandalika (26-28/7), Yamaha Indonesia menurunkan 3 rider wildcard pada kategori AP250. Ada Chandra Hermawan yang wildcard bersama tim factory Yamaha Racing Indonesia (YRI). Lalu ada Galang Hendra Pratama yang tampil wildcard bersama Yamaha Akai Jaya dan Rey Ratukore yang tarung bersama…

Read More
Pestanya Pecinta Balap Tanah Air LFN HP969 Road Race Siap Gemparkan Sirkuit Mijen Akhir Pekan Ini

Pestanya Pecinta Balap Tanah Air LFN HP969 Road Race Siap Gemparkan Sirkuit Mijen Akhir Pekan Ini

Gelaran LFN HP969 Road Race Championship 2024 tidak hanya menjadi ajang balap motor prestisius, tetapi juga sebuah pesta akbar bagi para pecinta balap di seluruh Indonesia. Pada 7-8 September 2024, Sirkuit Mijen di Kota Semarang akan menjadi pusat perhatian saat ribuan penggemar dan komunitas balap dari berbagai daerah berkumpul untuk menikmati momen-momen seru dalam pertarungan…

Read More