
M1 Menggebrak! Alex Rins Ambil Alih Tes Shakedown Sepang
Tes Shakedown MotoGP yang berlangsung di sirkuit Sepang, Malaysia memasuki hari kedua. Pada Sabtu kemarin lebih banyak pembalap yang turun. Khususnya Yamaha yang membawa empat petarung reguler musim ini. Juga dengan tim penguji yang masih ambil bagian. Nah, Alex Rins keluar sebagai yang tercepat. Pembalap Spanyol itu pertama turun langsung menorehkan waktu yang baik. Ia…